Minggu, 01 Mei 2011

Kualitas Pin Kami Makin Baik dari Waktu ke... Waktu :)

Perbaikan manajement dan produksi terus kami lakukan, Kini kami menggunakan teknik terbaik dalam proses produksi PIN. Berikut sejarah perkembangan kualitas PIN kami:


Juli 2008
Kami menerapkan “HnR – Safety Packing” dalam pengemasan PIN
Kami memastikan sistem packing kami aman untuk PIN-PIN yang telah anda pesan dan akan kami kirim ke tempat anda. Dengan tata letak yang rapi, PIN yang anda pesan tidak akan merusak satu sama lain akibat benturan (jika diletakkan secara acak-acakan).
Januari 2009
Kami menggunakan teknologi “HnR – Anti Karat” dalam pembuatan PIN
Bahan PIN yang dasarnya terbuat dari seng membuat kebanyakan PIN tidak tahan lama dan mudah berkarat, yang pada akhirnya akan merusak tampilan gambar pada PIN. Namun itu semua tidak akan terjadi jika anda memesan PIN pada kami. Dengan Teknologi Terbaru “HnR – Anti Karat”, kini kami memastikan tampilan gambar pada PIN-PIN yang anda pesan tidak akan rusak dan kusam akibat karat. Dan PIN akan berumur lebih panjang dan tahan lama.
Juli 2009
Kami menggunakan teknologi “HnR – Anti Rusak” dalam pembuatan PIN
Kami memastikan PIN yang anda pesan tidak akan ‘copot’ / lepas / rusak / yang biasa terjadi pada PIN jika sudah berumur ‘tua’. PIN yang kami produksi melekat kuat dan susah sekali untuk dicopot gambarnya / terlepas gambarnya dari plastiknya.
Januari 2010
Kami menggunakan teknologi “HnR – Anti Air” dalam pembuatan PIN
Kami memastikan gambar pada PIN yang anda pesan tidak akan luntur meskipun dicelup-celupkan ke dalam air dengan sengaja. Ini dikarenakan gambar pada PIN yang kami produksi diprint menggunakan kertas inkjet berkualitas tinggi.

Selamat memesan PIN PIN kami 

* PYD = Pin Yang Disempurnakan

Tidak ada komentar:

Posting Komentar